Senin, 02 Maret 2015

Kursus LPTTI

LEMBAGA PENDIDIKAN ICT PROGRAM BINA SOSIAL, PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Dan UKM PELATIHAN TEKNOLOGI  INFORMATIKA & KOMUNIKASI (ICT)


DASAR PELATIHAN
Potensi Dasar yang dimiliki LPTTI dalam melaksanakan pelatihan keterampilan dan kewirausahaan tersebut adalah:
  • Tersedianya tempat belajar untuk pembelajaran teori dan praktek
  • Tersedianya ruang labotarium hardware dan software yang nyaman untuk pembelajaran praktek langsung.
  • Tersedia materi pembelajaran, manual dan buku panduan, handout.
  • Prasarana pembelajaran yaitu: kursi belajar, meja praktek, Personal komputer peralatan servis komputer, ponsel, printing dan bahan servis
  • Tersedianya Narasumber dan Mitra kerja, untuk melakukan pengarahan, pelatihan, serta mendapatkan pengalaman berwirausaha.

  
   
Lembaga Pendidikan Teknologi Terapan Indonesia
 
Langsung Buka Usaha & Langsung Kerja
Wisma Subud 28, Jl. RS Fatmawati No. 52, Jakarta Selatan 12430
Telp. 021- 926 53943, Fax 021-769 8755
 Surat Izin menyelenggarakan kursus (DIKLUSEMAS) Jakarta Selatan, No 125/PLSM/VI/2006,
24 Juni 2006, Website: www.lptti.com; Email: info@lptti.com ,

Kamis, 26 Februari 2015

FASILITAS KURSUS


Fasilitas Pelatihan: • Diktat modul teori dasar Hardware dan Software
• Tugas paper, Ujian & Sertifikat Dikmenti
• Slide projector + Peralatan Pelatihan lengkap
• CD Tutorial & ragam Software
• Parkir Free
• WiFi Free untuk peserta
• Member Card Alumni
• Layanan Konsultasi Free

Tenaga Pengajar:
• Sarjana Elektro, pengalaman mengajar dan praktisi servis HP
• Sarjana IT, pengalaman mengajar dan praktisi servis HP
• Asisten Sumber Belajar Praktisi
• D3/ Elektro/ IT dengan pengalaman penulis buku untuk Penerbit Kawan Pustaka

Hasil yang diperoleh bagi warga belajar:• Menjadi Teknisi HP bersertifikat
• Menguasai Teknik Service, Hardware, Software & Aplikasi
• Mengenal Teknik Pemasaran & Pelayanan Penjualan HP & kelengkapannya
• Memiliki percaya diri, jiwa mandiri dan jiwa sosial
• Langsung berwiraswasta atau langsung bekerja

PERSYARATAN WARGA BELAJAR:1. Warga belajar untuk umum,
2. Usia 16 – 36 tahun,
3. Pria maupun wanita,
4. Dapat pendidikan min SMP, SMA/ SMK/ Perguruan Tinggi,
5. Walau tidak ada dasar pengetahuan elektronik yang terpenting kemauan keras, keuletan, memperbanyak latihan/ jam terbang dan untuk belajar software dianjurkan mengenal dasar komputer.
6. Kapasitas belajar per angkatan saat praktek maksimal : 6
7. Warga belajar bagi peserta luar daerah dicarikan pondokan tempat tinggal min 1 bulan

WAKTU PELATIHAN DAN MASA PELATIHAN:

• Per angkatan 12 x pertemuan
• Lama pertemuan @ 3 jam
• Waktu pertemuan  Pilihan  Kelas Reguler  Pagi 09:00 - 12:00 / Siang 13:00 – 16:00 (Group)
• Kelas Reguler 3 minggu atau 4x pertemuan per minggu
• Kelas Eksekutif / para pekerja: Sabtu dan Minggu Pagi 10:00 – 16:00

Kursus Servis Software Iphone

Kursus Servis Software Iphone -LPTTI


Iphone terkenal akan integerasi perangkat lunak dan perangkat keras, demikian juga dengan penggunaan data Operating System, banyak kalangan pengguna di Indonesia cenderung kepada prestise pemakaian mengabaikan hal tersebut. Demikian peluang untuk jasa perbaikan masih cukup tinggi dengan nilai jasa di atas rata-rata gadget pintar lainnya.
Sebegitu ketat regulasi Apple terhadap perangkat membuat iphone menjadi ekslusive bagi si pengguna. Demikian LPTTI membuka kelas khusus kursus servis software iphone untuk permasalahan berikut
REPARASI SOFTWARE IPHONE
METODE
  • JAILBREAK ALL IOS 
  • UNJAILBREAK IOS 7.0, IOS 8.0
  • GANTI BATERAI FIX
  • RESTORE/ UPDATE IOS
  • DOWNGRADE VERSI
  • DOWNGRADE BASEBAND BEBERAPA TYPE
  • UNLOCK OPERATOR VIA SIM
  • UNLOCK KODE PHONE Via IP BOX Scan
  • BOOTING TROUBLE
  • GANTI HARDWARE PENDUKUNG IPHONE